Artikel Terkini

  • PIODALAN DI PADMASANA KANTOR PERBEKEL BEBETIN

    14 Januari 2026 11:28:23 WITA web bebetin
    PIODALAN DI PADMASANA KANTOR PERBEKEL BEBETIN
    Pada Selasa, 13 Januari 2026 bertepatan dengan Anggar Kasih Tambir telah dilaksanakan piodalan agung di padmasana Kantor Perbekel Bebetin. Pada kesempatan ini turut hadir Babinsa, Bhabinkamtibmas Bebetin, Staf bumdes Banwa Bharu, TPST Desa Bebetin, BPD Bebetin. Piodalan sudah berjalan lancar.... ..selengkapnya

  • TANAH LONGSOR AKIBAT CURAH HUJAN YANG TINGGI

    14 Januari 2026 10:38:52 WITA web bebetin
    TANAH LONGSOR AKIBAT CURAH HUJAN YANG TINGGI
    Selasa, 13 Januari 2026 Perbekel Bebetin, Kelian Banjar Dinas, dan Aparat terkait melaksanakan pemantauan situasi dan kondisi di Desa Bebetin. Akibat curah hujan yang sangat tinggi mengakibatkan tanah longsor yang menimpa bangunan seke pat milik Nyoman Adnyana sehingga roboh. Tidak terdapat korban j... ..selengkapnya

  • POHON TUMBANG DI JALAN RAYA BEBETIN-TABANG

    14 Januari 2026 09:51:36 WITA web bebetin
    POHON TUMBANG DI JALAN RAYA BEBETIN-TABANG
    Akibat curah hujan yang sangat tinggi mengakibatkan tmaterial tanah, batu serta pohon tumbang menutupi badan jalan utama yang menghubungkan jalan raya Tabang-Sangburni. Akibat kejadian tersebuter , Akibat kejadian tersebut mengakibatkan akses jalan sempat tersendat. Kelian Banjar Dinas langsung turu... ..selengkapnya

  • PEMBAGIAN BANTUAN PANGAN ALOKASI OKTOBER-NOVEMBER 2025

    05 Desember 2025 11:37:31 WITA web bebetin
    PEMBAGIAN BANTUAN PANGAN ALOKASI OKTOBER-NOVEMBER 2025
    Telah dilaksanakan pembagian Bantuan Pangan beras dan minyak alokasi Oktober dan November 2025 di Desa Bebetin. Sebanyak 333 KPM mendapatkan 20 Kg beras dan 4 liter munyak. Pembagian bantuan pangan dilakukan selama 3 hari. Penerima Bantuan Pangan mengambil bantuan dengan membawa KTP jika penerima da... ..selengkapnya

  • PEMBAGIAN BLTS-KESRA DI DESA BEBETIN

    05 Desember 2025 11:13:07 WITA web bebetin
    PEMBAGIAN BLTS-KESRA DI DESA BEBETIN
    Bertempat di Kantor Perbekel Bebetin telah dilaksnakan pembagian Bantuan Langsung Tunai Kesejahtraan Rakyat yang bersumber dari Kementrian Sosial. Penyerahan BLTS-Kesra periode Oktober-Desember 2025 sebesar Rp. 900.000 yang diserahkan kepada 179 KPM yang tersebar di 6 banjar dinas di Desa Bebetin.... ..selengkapnya

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Kalender Bali

Jam

Lokasi Bebetin

tampilkan dalam peta lebih besar