Pelatihan Teknis Sekolah Lapang Pengendalian Hama Terpadu (SL-PHT) Cengkeh pada Kelompok Tani Sandi

12 Juni 2023 09:58:57 WITA

Jumat_9 Juni 2023 bertempat di Balai Banjar Dinas Pendem dilaksanakan Pelatihan Teknis Sekolah Lapang Pengendalian Hama Terpadu (SL-PHT) Cengkeh pada Kelompok Tani Sandi Kerthi Desa Bebetin. Dalam pelatihan tersebut dipaparkan bahwa para petani wajib melakukan a) panca usaha tani yaitu : 1. Pemilihan bibit unggul, 2. Pengairan yang cukup, 3. Pemupukan yang sesuai, 4. Perawatan yang tepat, 5. Pemetikan yang sesuai. b) Dalam mendapatkan hasil yang maksimal petani wajib menyisihkan hasil panennya minimal 10% dari pendapatan untuk pemeliharaan tanaman cengkeh. c) Untuk mengatasi hama penyakitpengerek batang, petani dianjurkan menggunakan obat pestisida sistemik. d) Untuk mengatasi hama jamur akar putih, petani dianjurkan menggunakan pupuk yang mengandung petroderma.

Komentar atas Pelatihan Teknis Sekolah Lapang Pengendalian Hama Terpadu (SL-PHT) Cengkeh pada Kelompok Tani Sandi

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Kalender Bali

Jam

Lokasi Bebetin

tampilkan dalam peta lebih besar